Filter IG One Two Three (123), Begini Cara Mendapatkanya

Filter ig one two three – Pasti kamu sudah tidak asing jika melihat video yang menggunakan backsound One Two Three bukan? Banyak saat ini video di TikTok maupun Instagram yang dibuat menggunakan filter Instagram One Two Three tersebut.

Akan tetapi tidak banyak orang yang tahu nama dari filter 123 ini. Kalau kamu sedang mencari nama filter One Two Three Instagram ini, maka kamu sudah masuk pada tempat yang tepat.

Filter IG One Two Three 123
Filter Instagram One Two Three

Sebab pada kali ini kami akan mengulas nama dari filter One Two Three IG. Kamu juga bisa bisa mengikuti tutorial yang akan kami share dibawah agar bisa mengerti cara menggunakan filter IG One Two Three ini.

Filter Instagram One Two Three

Filter Instagram One Two Three bisa kamu pakai untuk membuat konten video dengan sangat mudah.

Dengan menggunakan filter ini, video kamu nantinya akan otomatis ditambahi dengan musik One Two Three dan Way Back Home.

Baca Juga: Filter Muka Bonyok Instagram

Dalam filter ini juga sudah di tambah efek untuk mempercantik dan dilengkapinya dengan kata-kata yang menarik. Terdapat juga banyak pilihan filter Instagram One Two Three yang bisa kamu gunakan.

Apa Nama Filter IG One Two Three?

Disini kami memiliki beberapa rekomendasi filter 123 yang bagus dan cocok untuk kamu coba gunakan.

Berikut ini merupakan nama-nama dari filter Instagram One Two Three yang bisa kamu gunakan:

  • LOADING FILTER by @wahab_379
  • LOADING FILTER V.2 by @wahab_379
  • LOADING FILTER V.3 by @wahab_379
  • Way back home <3 by @wirandy_saputra
  • Mendadakloading by @rizalduh

Cara Menggunakan Filter One Two Three di Instagram

Filter Instagram One Two Three atau Filter TikTok One Two Three bisa kamu tambahkan dengan cara mudah. Diatas kami telah memberitahukan ke kamu dari nama-nama dari filter One Two Three Instagram.

Adapun untuk cara mendapatkan dan menambahkan filter IG One Two Three di Instagram adalah sebagai berikut:

  • Pertama, masuk ke fitur kamera Instagram seperti biasanya.
  • Kemudian klik salah satu filter yang kamu miliki, tekan nama filter dan scroll kebawah lalu klik tombol Telusuri Efek.
  • Carilah filter dengan mengetik salah satu nama filter “One Two Three” yang sudah kami share pada artikel diatas.
  • Klik pada filter One Two Three yang akan kamu gunakan, lalu kamu bisa klik tombol Coba untuk memakai filter tersebut.
  • Kamu cukup klik tombol panah ke-bawah untuk menyimpan filter One Two Three Instagram tersebut.

Demikian itulah cara menambahkan filter 123 di Instagram. Mungkin hanya itu yang bisa kami sampaikan mengenai filter One Two Three kali ini, selamat mencoba dan semoga bermanfaat!

Leave a Comment