Cara mendapatkan saldo Linkaja gratis ternyata tidak hanya sebuah angan-angan saja, Karena memang ada Aplikasi yang bisa menghasilkan saldo LinkAja secara gratis dan juga mudah.
Apa itu LinkAja?
LinkAja adalah dompet digital yang ditawarkan oleh PT Fintek Karya Nusantara yang juga merupakan anak usaha besar dari PT Telkomsel (Telekomunikasi Seluler). Dengan aplikasi linkaja Anda bisa dengan mudah membeli apapun itu di berbagai merchant online dengan membayar lewat aplikasi dompet online LinkAja.
Selain itu, LinkAja juga menyediakan banyak opsi untuk melakukan TopUp yang berfungsi atau di pakai untuk mengisi saldo LinkAja yaitu mulai top up ATM, Internet Banking, Mobile Banking, dan lain-lain, serta promo yang ditawarkan oleh pihak linkaja cukup bermacam juga sangat menguntungkan bagi para penggunanya.
Jika berbicara mengenai top up (Isi ulang) pastinya Anda harus mempunyai uang supaya bisa mengisi saldo LinkAja.
Nah, untuk itu pada kesempatan kali ini saya akan share bagaimana cara mengisi saldo LinkAja gratis tanpa mengeluarkan uang sepeserpun.
Cara Mendapatkan Saldo LinkAja
Cara yang akan saya share bukan Promo saldo linkaja gratis (Kejat Kejut LinkAja), bukan juga Hack Saldo LinkAja yang tidak diperbolehkan, akan tetapi cara yang akan saya bagikan ini legal dan aman yaitu dengan cara menggunakan aplikasi reward.
Anda hanya perlu menginstal salah satu aplikasi dibawah Anda sudah bisa mendapatkan saldo LinkAja secara gratis. Penasaran dengan aplikasi? Langsung saja simak ulasan lengkapnya di bawah ini.
Aplikasi Penghasil Saldo LinkAja Gratis
Terdapat banyak aplikasi penghasil uang di Internet, akan tetapi belum tentu membayar. Jika anda membutuhkan aplikasi Penghasil uang khususnya saldo LinkAja , saya menyarankan untuk menggunakan aplikasi CashPop yang sudah terbukti membayar dan juga legit. Berikut aplikasinya berserta cara penggunaannya.
CashPop – Main HP di Bayar
Cashpop adalah aplikasi untuk smartphone android yang bisa memberikan anda hadiah atau imbalan termasuk saldo LinkAja hanya dengan menginstal aplikasi tersebut serta menggunakan HP setiap hari.
Dengan aplikasi ini, Anda akan mendapatkan uang hanya dengan melakukan kegiatan seperti yang biasa anda lakukan saat menggunakan android seperti misalnya mengobrol, browsing, mendengarkan musik, menonton video, media sosial, dan bermain games di perangkat Anda.
Untuk anda yang ingin menghasilkan saldo LinkAja dari aplikasi Cashpop, langkah-langkahnya sebagai berikut:
- Download Aplikasi Cashpop DISINI
- Kemudian buat ID Cashpop. Bisa menggunakan nama panggilan Anda atau kombinasi nama dan juga angka tanpa spasi. Jika username tidak tersedia bisa ganti dengan yang lainnya.
- Referral ID. Silahkan isi dengan Referral id CashPop : dulbjn agar anda bisa dapat bonus 5000 sampai 10.000 poin gold saat pendaftaran pertama.
- Setelah itu Centang semua kotak dan klik Okay!
Setelah selesai mendaftar, akun anda sudah siap anda gunakan untuk mencari poin lalu menukarnya dengan hadiah di Cashpop.
Misi di CashPop
Anda bisa menyelesaikan semua misi yang diberikan oleh pihak CashPop. Misi yang ada di Cashpop juga sangat mudah seperti misi Poin apps yaitu anda cukup membuka aplikasi apapun yang terinstal di perangkat, maka anda akan mendapatkan poin secara langsung saat aplikasi yang anda buka sudah di tutup. Intinya semakin lama anda membuka aplikasi maka semakin banyak juga gold poin yang anda dapatkan.
Selain itu terdapat misi tambahan untu menambah pundi-pundi poin seperti:
- Survey online terbatas
- Misi following
- Chek in
- invite teman
- Dll.
Hadiah CashPop
- Voucher Gratis
- Saldo LinkAja , OVO, Dana, Gopay
- Voucher Games
- Pulsa Seluler
- Voucher Makan
- Voucher Belanja
- Token PLN
- Berlangganan
- Vocher Kecantikan
- DLL
Reedem Saldo LinkAja Gratis CashPop
Jika gold sudah cukup untuk ditukarkan dengan hadiah saldo gratis, Anda bisa menukarnya menjadi saldo LinkAja maupun E-walet lainnya sebesar Rp50,000. cara menukarkan poin gold menjadi saldo linkaja seperti berikut:
- Masuk ke menu Reedem
- Kemudian pilih E-Walet
- Selanjutnya ke bawah dan pilih LinkAja.
- Selesai.
Bukti Pembayaran CashPop
Jangan takut dan khawatir dengan aplikasi Cashpop, karena aplikasi Cashpop sudah terbukti membayar dan no scam. saya sendiri sudah beberapa kali melakukan penukaran mulai dari DANA, Linkaja, Pulsa. Untuk bulan ini sendiri saya baru saja melakukan penarikan sebasar 50.000 ribu lewat Dana Dompet Digital sebanyak 2 kali.
Jika Anda masih bingung dengan cara menggunakan aplikasi Cashpop atau masih kurang jelas mengenai informasi Aplikasi cahspop, Anda bisa membaca artikel Review Cashpop di link berikut.
Baca Juga : Review Aplikasi CashPop
Penutup
Sekian Untuk untuk artikel tentang Cara Mendapatkan Saldo Linkaja Gratis Tanpa Bayar, Jika ada pertanyaan maupun anda mempunyai pengalaman mendapat saldo LinkAja Gratis tidak ada salahnya berbagi di kolom komentar. Terimakasih.